Berita Terakhir

Archives

Selasa, 7 Mei 2024 menjadi hari yang bersejarah bagi anak anak kelas 3. hari ini adalah hari dimana mereka akan menjalani prosesi kelulusan dan melanjutkan pendidikan ataupun menempuh jenjang karir kedepannya. 

Dilaksanakan di Wisma Darmais Pengasih, prosesi penyerahan kembali siswa kepada orangtua berjalan lancar. dengan diiringi tari angguk dari siswa ekstra kulikuler tari, dan dimeriahkan penampilan musik dari siswa siswi ekstra musik, acara berlangsung meriah.

orang tua dan anak saling menumpahkan haru dan kebahagiaan pada saat itu juga. 

Leave a Reply